ST-36






ST.36 Zu San Li (Tiga Mil atau Kaki)

Lokasi : 3 cun di bawah lutut dan 1 cun samping kanan tulang.

Sifat : memperbaiki fungsi lambung, limpa dan usus. Mengusir penyakit yang bersifat angin dan lembab.

Indikasi : gangguan pencernaan karena dingin, rasa lapar karena lambung panas, perut bengkak nyeri lambung, susah berak, kelumpuhan muka, kelumpuhan anggota gerak, ayan, sakit tenggorokan, lutut dan kaki nyeri, bengkak seluruh badan.

Jarum : tegak lurus sedalam 0,5 – 1,3 cun

Teknik : menusuk, menekan ringan, mencubit dengan kuku.

Moksa : kerucut 7–20 buah batang 5–20 menit.

Keistimewaan : titik He, titik pribadi atau tonifikasi.

0 Response to "ST-36"

Posting Komentar